Friday, 24 February 2012
PIRAMID SIDRAP
Dilihat dari Gunung Malocci....
Piramid atau bukan Biar Ahli yang Menentukannya...
Saya cuma berharap Ada Piramid Di SULSEL, khususnya di AJATAPPARENG,
agar tidak jauh2 ke MESIR untuk Melihat PIRAMID..
Amien....
Pakar genetika dan antropologi dari Universitas Oxford Inggris, Professor Stephen Oppenheimer tidak dapat membenarkan temuan piramida di Gunung Sadahurip, Garut yang disebut-sebut sebagai bukti adanya induk peradaban manusia di Benua Atlantis.
Namun bukunya "Eden in The East" membuat insfirasi untk mencari lebih dalam kehidupan masa lalu Indonesia tidak masalah mau berhubungan atau tidak dengan cerita atlantis, yang jelas membuat rasa penasaran orang tentang asli asal dan bagaimana awal dari kita itu sendiri.
Tanggal 22 feb 2012 seseorang dengan nama Sejarah Indonesia menggunggah video tentang piramida. Video ini menarik karena membuat makin penasarannya saya tentang Piramida dan hubungannya dengan Indonesia. Gunung-gunung yang mirip piramida di Sidrap ini bernama gunung Lowa, gunung Ana Lowa dan gunung Padang. Yang jika sepintas dari nama ada kesamaan nama dengan situs Padang Bulan di Cianjur. Apakah kebetulan..kita tidak tahu. Sambil menunggu waktu membuka semua itu rasanya setiap kemungkinan adalah nyata. Namun untuk itu semua perlu dilakukan riset ilmiah untuk mencari bukti-bukti yang benar sehingga bisa memberikan penjelasan akademis yang bisa diterima semua pihak.
No comments:
Post a Comment