Saturday, 12 May 2012

Foto Jadul Indonesia : Penduduk asli Tabarano Luwu Timur


Tabarano adalah satu desa di kecamatan wasuponda, Luwu Timur.
Dulu disini banyak tinggal orang-orang Padoe.. namun ketika Kahar Muzakar dan gerombolannya Berjaya, maka banyak orang-orang Padoe yang tinggal disini mengungsi dan pergi.
15 tahun kahar muzakar menguasai daerah ini.. 15 tahun pula orang-orang Padoe ini menyingkir.

No comments:

Post a Comment